Apa perbedaan antara perencanaan strategis dan perencanaan jangka panjang? Perencanaan jangka panjang pada umumnya dianggap sebagai pengembangan rencana untuk mencapai tujuan atau serangkaian tujuan selama beberapa tahun, dengan asumsi bahwa pengetahuan saat ini tentang kondisi masa depan cukup matang. Hal ini untuk memastikan keandalan rencana tersebut selama masa pelaksanaannya.
Pada akhir tahun 50-an dan awal 60-an, Amerika misalnya, memiliki kondisi ekonomi yang relatif stabil, karenanya, penggunaan perencanaan jangka panjang sangat sesuai dan tepat-guna.
Di sisi lain, perencanaan strategis mengasumsikan bahwa...organisasi harus responsif terhadap perubahan lingkungan yang dinamis.
Asumsi umum telah muncul di sektor nirlaba bahwa lingkungan memang berubah-ubah, sering kali dalam cara yang tidak terduga. Perencanaan strategis, kemudian, menekankan pentingnya membuat keputusan yang akan memastikan organisasi memiliki kemampuan yang dapat menanggapi perubahan lingkungan.
Referensi: Management FAQs
Pada akhir tahun 50-an dan awal 60-an, Amerika misalnya, memiliki kondisi ekonomi yang relatif stabil, karenanya, penggunaan perencanaan jangka panjang sangat sesuai dan tepat-guna.
Di sisi lain, perencanaan strategis mengasumsikan bahwa...organisasi harus responsif terhadap perubahan lingkungan yang dinamis.
Asumsi umum telah muncul di sektor nirlaba bahwa lingkungan memang berubah-ubah, sering kali dalam cara yang tidak terduga. Perencanaan strategis, kemudian, menekankan pentingnya membuat keputusan yang akan memastikan organisasi memiliki kemampuan yang dapat menanggapi perubahan lingkungan.
Referensi: Management FAQs