Di dalam manajemen terdapat dua unsur:
Metode ilmiah menentukan untuk mencari kebenaran secara objektif sehingga ciri-ciri manajemen sebagai ilmu adalah :
Seni manajemen merupakan usaha untuk menyesuaikan konsep-konsep pada situasi khusus atau dengan kata lain sebagai suatu keahlian dalam pelaksanaan, sehingga tercipta suasana yang harmonis-partisipatif.
Sehinga ciri-ciri manajemen sebagai seni sebagai berikut :
- Unsur Keilmuan
- Unsur Keahlian atau Seni
- Mengumpulkan informasi/data
- Menganalisa fakta-fakta yang diperoleh
- Mempertimbangkan tujuan dengan fakta-fakta yang ada
- Mengambil keputusan
Metode ilmiah menentukan untuk mencari kebenaran secara objektif sehingga ciri-ciri manajemen sebagai ilmu adalah :
- Prinsip-prinsip manajemen dapat dipelajari
- Pengambilan keputusan-keputusan dapat didekati dengan kaidah-kaidah ilmu
- Obyek dan sarana manajemen untuk mencapai tujuan sebagian adalah elemen-elemen yang bersifat materi/benda
Seni manajemen merupakan usaha untuk menyesuaikan konsep-konsep pada situasi khusus atau dengan kata lain sebagai suatu keahlian dalam pelaksanaan, sehingga tercipta suasana yang harmonis-partisipatif.
Sehinga ciri-ciri manajemen sebagai seni sebagai berikut :
- Keberhasilan dalam mencapai tujuan sangat dipengaruhi dan didukung oleh sifat-sifat dan bakat manajer.
- Dalam proses pencapaian tujuan melibatkan unsur-unsur perasaan, naluri maupun intuisi.
- Dalam pelaksanaan pekerjaan faktor yang cukup menentukan keberhasilan pekerjaan adalah kekuatan pribadi yang kreatif ditambah dengan keahlian atau seni.
No comments:
Post a Comment